Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Kisah Para Rasul 3:9

3:9 Seluruh rakyat itu melihat dia berjalan sambil memuji Allah,

Kisah Para Rasul 3:12-13

3:12 Petrus melihat orang banyak itu lalu berkata: "Hai orang Israel, mengapa kamu heran tentang kejadian itu dan mengapa kamu menatap kami seolah-olah kami membuat orang ini berjalan karena kuasa atau kesalehan kami sendiri? 3:13 Allah Abraham, Ishak dan Yakub, Allah nenek moyang kita telah memuliakan Hamba-Nya, yaitu Yesus yang kamu serahkan dan tolak di depan Pilatus, walaupun Pilatus berpendapat, bahwa Ia harus dilepaskan.

Kisah Para Rasul 7:8

7:8 Lalu Allah memberikan kepadanya perjanjian sunat; dan demikianlah Abraham memperanakkan Ishak, lalu menyunatkannya pada hari yang kedelapan; dan Ishak memperanakkan Yakub, dan Yakub memperanakkan kedua belas bapa leluhur kita.

Kisah Para Rasul 7:10

7:10 dan melepaskannya dari segala penindasan serta menganugerahkan kepadanya kasih karunia dan hikmat, ketika ia menghadap Firaun, raja Mesir. Firaun mengangkatnya menjadi kuasa atas tanah Mesir dan atas seluruh istananya.

Kisah Para Rasul 11:25

11:25 Lalu pergilah Barnabas ke Tarsus untuk mencari Saulus; dan setelah bertemu dengan dia, ia membawanya ke Antiokhia.

Kisah Para Rasul 15:37

15:37 Barnabas ingin membawa juga Yohanes yang disebut Markus;

Kisah Para Rasul 16:8

16:8 Setelah melintasi Misia, mereka sampai di Troas.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Kis 3:9 3:12 3:13 7:8 7:10 11:25 15:37 16:8
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)